Lirik lagu sajojo dan tarianya

fungsi tarian ini di dalam masyarakat adalah sebagai tarian pergaulan dan hiburan yang bisa dimainkan oleh siapa saja dalam sebuah grup (ta...

fungsi tarian ini di dalam masyarakat adalah sebagai tarian pergaulan dan hiburan yang bisa dimainkan oleh siapa saja dalam sebuah grup (tarian kelompok) yang menggambarkan keceriaan dan semangat kebersamaan yang terwujud di dalam masyarakatnya secara nyata.

Gerak Tari Sajojo sangat didominasi oeh gerakan kaki dan tangan yang sangat dinamis dan tegas. Biasanya ditarikan secara massal dengan gerak yang serasi dari para penarinya secara keseluruhan. Tarian ini tidak mempunyai penari utama tapi mempunyai makna adat istiadat yang kuat dan kental.

Image Source "trends.garudatv.id"

Busana yang dikenakan dalam Tari Sajojo menggunakan busana khas dari Pulau Irian Jaya (Papua) yang dulunya terbuat dari akar dan daun serta kain, ditambah asesoris seperti kalung, hiasan kepala dari bulu unggas serta lukisan di tubuh yang mempunyai corak etnis Pulau Irian Jaya (Papua). Tetapi sekarang ini mulai ada pergeseran yang dikembangkan sesuai dengan jamannya dari bahannya, tapi walaupun begitu masih mengaju bentuk-bentuk aslinya.

Iringan lagu yang mengiringi tarian ini ceritanya hampir sama dengan judul dari tarian ini yaitu menceritakan tentang seseorang yang diidolakan serta dicintai oleh ayah ibudanya, teman-temannya serta masyarakat. Iramanya penuh dengan keceriaan dan kedinamisan sesuai dengan kehidupan masyarakat Pulau Irian Jaya (Papua).

Untuk yang ingin mendengarkan lagu sajojo bisa putar lagunya di bawah ini.

Your browser doesn’t support HTML5 audio

Lyric Lagu Sajojo

Sajojo, sajojo
Yumanampo misa papa
Samuna muna muna keke
Samuna muna muna keke

Sajojo, sajojo
Yumanampo misa papa
Samuna muna muna keke
Samuna muna muna keke

Kuserai, kusaserai rai rai rai rai
Kuserai, kusaserai rai rai rai rai

Inamgo mikim ye
pia sore, piasa sore ye ye
Inamgo mikim ye
pia sore, piasa sore ye ye

COMMENTS

Name

Agama,1,Budaya,4,Download,23,film,3,Gadget,2,Game,4,Hiburan,11,informasi,18,Intertainment,6,Kesehatan,3,Kpop,6,Kuliner,1,Motor,2,Music,12,Musik,9,Olahraga,2,Otomotif,1,Pendidikan,4,Pengetahuan,13,Politik,2,Seleb,3,Sosial,4,Teknologi,6,Tradisional,6,Transportasi,3,Trick,8,Tutorial,12,
ltr
item
magone demo blog: Lirik lagu sajojo dan tarianya
Lirik lagu sajojo dan tarianya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhn_yOjqXcGSYi-_yJtt5F9mo32VHJXzcPFeQWUisw-UhXxOHZDTACkpsb4yV4iNkkt8Wdi7fGNHS3gEJ_Vb56h7_g-FiMjil40YJrbvY6s4HuXCqdaIVz6d1DI3UwWATfDv48irGNtl8o/s1600/2_rsz-1.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhn_yOjqXcGSYi-_yJtt5F9mo32VHJXzcPFeQWUisw-UhXxOHZDTACkpsb4yV4iNkkt8Wdi7fGNHS3gEJ_Vb56h7_g-FiMjil40YJrbvY6s4HuXCqdaIVz6d1DI3UwWATfDv48irGNtl8o/s72-c/2_rsz-1.jpg
magone demo blog
https://magonedemoblog.blogspot.com/2018/11/lirik-lagu-sajojo-dan-tarianya.html
https://magonedemoblog.blogspot.com/
https://magonedemoblog.blogspot.com/
https://magonedemoblog.blogspot.com/2018/11/lirik-lagu-sajojo-dan-tarianya.html
true
7662570305362862725
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content